CNBC Indonesia
News
Video News
Video
CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
07 December 2024 14:42
Jakarta, CNBC Indonesia - Meski sudah berlangsung sekian lama praktik penambangan tanpa izin (PETI) nyatanya masih sering ditemukan di tanah air.
Tak hanya pengusaha yang dirugikan, kerusakan alam dan juga ancaman keselamatan bagi para pelaku penambang ilegal membayangi praktik (PETI) ini.
Simak informasi selengkapnya dalam program Closing Bell di CNBC Indonesia (Jumat, 6/12/2024) berikut ini.